Pages

Thursday, 11 July 2013

Kerusakan Tv LCD dan LED SONY

Berbagai kerusakan tv LCD SONY



Ada banyak sekali kerusakan yang terjadi pada LCD/LED tv SONY anda.
Disini ada beberapa macam kerusakan dan diagnosa umum yang sering terjadi.

1.Mati total
  Dapat disebabkan oleh Powersupply atau mainboardnya,Untuk memastikannya coba tekan tombol power manual yang ada
  pada unit Tvnya,karena tombol power pada Tv Sony Fungsinya ada tiga:
  a.Power on/off. Pada kondisi off lampu indikator akan MATI dan akan menyala merah bila tombol ditekan sekali.
  b.Stanby. Pada kondisi ini lampu indikator standby akan menyala merah.
  c.Power on. Pada kondisi ini lampu indiaktor akan menyala hijau dan tv akan menyala bila tidak terjadi masalah.


2.Lampu standby berkedip setelah tv dinyalakan,tetapi tv tidak mau hidup.
  Ini berarti Unit tv ada masalah kerusakan didalam systemnya (protect).Jumlah kedipan lampu menandakan jenis
  kerusakan yang terjadi pada Tv.Setiap kode/jumlah kedipan indikator untuk setiap model/type tv SONY selalu berbeda

  analisisnya.Sebagai contoh kode kedip/blinking bisa dilihat di....DISINI
3.Ada suara tetapi tidak ada gambar.
  Kemungkinan besar kerusakan terjadi pada system backlightnya.Inverter,atau LED driver bisa juga error,atau lampu  

  CCFL/LED nya error,dapat juga Powersupplynya bermasalah.


4.Hidup sebentar kemudian mati lagi.
  kemungkinan bermasalah dibagian dari Powersupply,mainbord,panel/timing control atau backlightnya.
5.Gambar blur/klise/negatif.
  Bisa terjadi karena panel/timing controlnya atau mainboardnya bermasalah.
6.Tidak dapat menerima siaran tv analog.
  Check antena,kemungkinan rusak dibagian tuner analognya.
7.AV Input,RGB input,HDMI,Component input tidak dapat digunakan salah satu atau beberapa.
  Mainboard rusak atau settingan data service yang bermasalah.
8.Gambar menjadi cacat.
  Kerusakan banyak terjadi karena panel/timing control,atau mainboardnya rusak.
  Beberapa contoh diatas hanya sebagian dari contoh kasus kerusakan yang sering terjadi pada tv LCD/LED sony.

 Untuk informasi lebih lanjut bisa hubungi:

AVTRONIC SERVICE
Jl.Inerbang no.7A,Kramatjati,Jakarta timur.
Ph.021-32000877 - 0838 999056788
Email:avtronic.service@gmail.com

5 comments:

  1. Mw tanya kalo ganti layar lcd sony bravia ex430 biayanya brp? Trimakasih

    ReplyDelete
  2. Mw tanya kalo ganti layar lcd sony bravia ex430 biayanya brp? Trimakasih

    ReplyDelete
  3. Mau tanya teman saya punya tv led merk Sony,,kerusakan apa bila di colok ke listrik dan tekan tombol power on off,,malah gak hidup dan berbunyi tak tak,,karna takut kenapa kenapa ya terpaksa di cabut,,,apabila di colok lagi begitu lagi,,tolong gan gimana cara service nya ,,terimaksih

    ReplyDelete
  4. Mau tanya teman saya punya tv led merk Sony,,kerusakan apa bila di colok ke listrik dan tekan tombol power on off,,malah gak hidup dan berbunyi tak tak,,karna takut kenapa kenapa ya terpaksa di cabut,,,apabila di colok lagi begitu lagi,,tolong gan gimana cara service nya ,,terimaksih

    ReplyDelete
  5. perlu service utk LCD SONY bravia KLV40S400A. mohon hub 2357 1906. jason

    ReplyDelete